Hasil Rapat Pleno Diperluas, Pengurus Organda Kota Bekasi Sepakat Diadakan Muscab Luar Biasa

KOTA BEKASI DapurBerita.com – Rapat Pleno Diperluas DPC Organda Kota Bekasi yang digelar hari Jumat (5/11/2021) di Jalan Baru Underpass Komplek Rusunawa Bekasi Timur, menyepakati sejumlah keputusan, diantaranya akan melaksanakan Musyawarah Cabang Luar Biasa (Muscablub). Rapat Pleno Diperluas ini digelar tanpa kehadiran Amat Juaini sebagai Ketua Organda Kota Bekasi. Melalui keterangan tertulis yang diterima EditorPublik.com, disebutkan rapat…

Read More

Wali Kota Bekasi Prihatin Kisruh di DPC Organda Kota Bekasi

KOTA BEKASI DapurBerita.com –  Wali Kota Bekasi, Dr.Rahmat Effendi, menyatakan keprihatinannya terkait kisruh kepengurusan di tubuh DPC Organda Kota Bekasi. “ Prihatin,” tulisnya singkat, melalui WhatsApp nya menanggapi pemberitaan EditorPubilk yang dikirimkan Kepadanya, Minggu (7/11/2021). Seperti diketahui, sebelumya pada  Jumat (28/8/2020), di restoran Marga Jaya di Jl Kemakmuran Kota Bekasi, melalui Rapat Pleno, memutuskan dan menyepakati agar…

Read More
Back To Top