
Hadapi Taiwan di Laga play-off, Timnas Indonesia terbang ke Thailand
JAKARTA DapurBerita.com – Timnas Indonesia, hari ini Minggu (3/10/2021) berangkat menuju Thailand untuk menghadapi laga play-off menghadapai Taiwan dalam Kualifikasi Piala Asia 2023. Laga timnas Indonesia kontra Taiwan yang digelar dua leg berlangsung pada 7 dan 11 Oktober 2021. Saat bertolak ke Thailand, skuad Garuda dipastikan tidak satu pesawat dengan penumpang lain. Hal tersebut diungkapkan oleh anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI,…