
17 Kepala Sekolah di Jawa Barat Dikembalikan Menjadi Guru
BANDUNG DapurBerita.com – Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur, 17 kepala sekolah di Jawa Barat ditugaskan kembali sebagai guru di lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi Jabar karena masa periodisasinya telah berakhir sesuai Pasal 12 pada Permendikbud Nomor 6 Tahun 2018. Kepala BKD, Jabar Yerry Yanuar menjelaskan, kegiatan ini seharusnya dilakukan bersama pelantikan kepala sekolah kemarin. “Namun karena kemarin tidak diatur…